MA dan FCA Kaji Modernisasi Manajemen Perkara
Kunjungan Kerja Delegasi Federal Court of Australia
MA dan FCA Kaji Modernisasi Manajemen Perkara
Jakarta | Kepaniteraan Online ( 21/03)
Setelah menyelenggarakan Konferensi Regional Asia Pasifik pertama International Association for Court Administration (IACA) di Novotel, Bogor minggu lalu, MA kembali menjamu tamu internasional. Kali ini tamu yang diterima adalah delegasi Federal Court of Australia (FCA) yang terdiri dari Hakim Agung Michael Moore, CEO/Registrar Warwick Soden dan Registrar FCA Melbourne Sia Lagos. Ketua MA menerima mereka dalam courtesy call di ruang rapat Ketua Mahkamah Agung RI, di gedung Mahkamah Agung, Jl Medan Merdeka Utara, Senin pagi (21/3).
S

Setelah Mahkamah Agung (Ditjen Badilag, red) merintis